oleh

Gelar Pembekalan KKP, Wakil Rektor II Unismuh Junjung Tinggi Integritas Jaga Almamater Kampus

“Harus menyadari bahwa kita terjun ke masyarakat dalam melakukan kegiatan KKP, para mahasiswa menjadi duta Unismuh, anda memperlihatkan perfom atau wajah Unismuh ditengah Masyarakat, jadi orang akan melihat yang melakukan KKP ini adalah Unismuh Makassar, secara semiotik pelambangan ini adalah Unismuh Makassar artinya bahwa menjaga nama baik Unismuh Makassar selama berada dilokasi KKP,” tambahnya.

Pria yang akrab disapa Andis ini menuturkan bahwa saya yakin para Mahasiswa ini sudah tammat Al Islam dan Kemuhammadiyahaannya dalam tanda petik sudah enam semester belajar tentang Al Islam dan Kemuhammadiyahaan, tentu apa yang disampaikan oleh BPH tentang integritas sudah ada didalam diri para mahasiswa yang bisa ditampilkan nantinya pada saat melakukan KKP.

“Dengan harapan bahwa berprilaku, bertindak, dan berpakaian harus mencerminkan sebagai Mahasiswa Unismuh Makassar, Konsep Integritas betul-betul harus diperlihatkan karena hal tersebut sangat dijunjung tinggi, di Unismuh Makassar, Pelaksanaan KKP hari ini bukanya hanya sebagai simbol dan mendaparkan sertifikat, KKP adalah tempat untuk mengimplementasikan pengetahuan dan tempat untuk belajar kembali mengetahui bagaimana masyarakat sosial; yang ada disekitar kita khususnnya yang terkait dengan kehidupan ekonomi di Indonesia,” tukasnya.

(Humas Unismuh)